Daftar Akun Lembaga Pemerintah Terverifikasi Twitter

Centang biru di Twitter.
Sumber :
  • U-Report

VIVA.co.id – Tak hanya merilis emoji spesial untuk Hari Ulang Tahun Republik (HUT RI) ke-71, Twitter juga mengumumkan akun-akun pemerintah yang telah diverifikasi dengan tanda centang berwarna biru.

Difitnah Jadi Aktor Konspirasi Hasil Pilpres 2024, Qodari Bilang Begini

Verifikasi dilakukan Twitter, sebagai tanda bukti akun lembaga pemerintah merupakan akun asli. Dengan demikian, pengguna dapat membedakan mana akun yang asli dan yang palsu melalui tanda tersebut.

Twitter memverifikasi ke-37 akun kementerian dan lembaga negara. Dengan tanda verifikasi, Twitter mengharapkan akses informasi antara pemerintah dan publik menjadi semakin terbuka serta berpeluang untuk saling terhubung dan berinteraksi.

Netizen Bingung: Ini Tempat Pemilihan Umum atau Acara Pernikahan

Berikut 37 akun kementerian dan lembaga yang telah diverikasi oleh Twitter:

1. Kementerian Riset, Teknologi, dan Pendidikan -  @kemristekdikti
2. Kementerian Kominfo - @kemkominfo
3. Kementerian Pendidikan dan Budaya - @kemdikbud_RI
4. Sekretariat Kabinet - @setkabgoid
5. Kementerian Keuangan - @KemenkeuRI
6. Kementerian Agama - @Kemenag_RI
7. Kementerian Pekerja Umum dan Perumahan Rakyat - @KemenPU
8. Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi - @KemenDesa
9. Kementerian Kesehatan - @KemenkesRI
10. Kementerian Perdagangan - @Kemendag
11. Kementerian Pertanian - @kementan
12. Kementerian Luar Negeri - @Portal_Kemlu_RI
13. Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi - @kempanrb
14. Kementerian Pemuda dan Olahraga - @KEMENPORA_RI
15. Kementerian Perhubungan - @kemenhub151

Viral Taylor Swift Jadi Korban AI, Konten Porno Ini yang Ditampilkan

16. Kementerian Kelautan dan Perikanan - @kkpgoid
17. Kementerian BUMN - @KemenBUMN
18. Kementerian Perindustrian - @Kemenperin_RI
19. Kementerian Koordinator Perekonomian - @Perekonomian_RI
20. Badan Perencanaan Pembangunan Nasional - @bappenas
21. Kementerian Ketenagakerjaan - @KemnakerRI
22. Kementerian Sekretariat Negara - @KemensetnegRI
23. Kementerian Hukum dan HAM - @kemenkumham_RI
24. Kementerian Agraria dan Tata Ruang - @atr_bpn
25. Kementerian ESDM - @KementerianESDM
26. Kementerian Dalam Negeri - @kemendagri_RI
27. Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak - @kpp_pa
28. Kementerian Pariwisata - @Kemenpar_RI
29. Kementerian Sosial - @kemensosri
30. Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan - @KementerianLHK

31. Badan Ekonomi Kreatif - @BekrafID
32. Kementerian Koordinator Pembangunan Manusia dan Kebudayaan - @kemenkopmk
33. Kementerian Politik Hukum dan Keamanan - @PolhukamRI
34. Kementerian Koperasi dan UKM - @KemenkopUKM
35. Kementerian Koordinator Kemaritiman @kemaritiman
36. Kejaksaan Agung - @kejaksaanRI
37. Kementerian Pertahanan - @Kemhan_RI

Ilustrasi pengguna Facebook.

Facebook dan Instagram Down, Pengguna Ramai-ramai Ngeluh di X: Sudah Beberapa Jam Tumbang Semua!

Facebook dan Instagram Meta tampaknya mengalami masalah teknis yang meluas pada hari Selasa, 5 Maret 2024 dengan ribuan pengguna mengalami kegagalan saat mengakses medsos

img_title
VIVA.co.id
6 Maret 2024